cara membuat racun tikus ampuh ( Terbukti)
Dketik.com - Hingga kini tikus menjadi salah satu hewan yang dianggap mengganggu kehidupan manusia, hal ini dikarenakan banyak kerugian yang ditimbulkan dari hewan yang satu ini. sehingga tidak heran kini banyak dijumpai metode untuk mengusir tikus bahkan ada racun tikus yang dijual secar resmi. Ternyata cara membuat racun tikus yang tidak kalah ampuh produk toko bisa dibuat dirumah
Cara membasmi tikus sebenarnya tidak terjadi di perkotaan saja, pasalnya hewan yang satu ini selain memiliki jenis yang berbeda keberadaannya bisa ditemukan dimana saja. kerugian yang ditimbulkan seperti kerusakan pada barang yang ada dirumah atau merusak tanaman bagi para petani.
Sehingga sebagian dari mereka dalam menangani keadaan tersebut dengan menggunakan racun tikus, tentunya racun tikus yang dijual pada toko sangat ampuh namun selain itu racun tikus tersebut tentunya mengandung racun yang sebenarnya tidak baik untuk kesehatan tubuh manusia, maka sebgai altenatifnya dengan cara membuat racun tikus ampuh sendiri.
Cara membuat racun tikus ampuh bisa dibuat secara mudah karena bahan yang digunakan adalah bahan yang mudah ditumukan dan terbilang alami, selain itu membuat racun tikus sendiri ini maka anda sudah bisa meminimalisir penggunaan racun yang berbahaya.
cara membuat racun tikus ampuh
Sebenarnya metode dengan menggunakan racun tikus adalah cara yang kebanyakan orang menggunakannya, yang lebih menariknya lagi kandungan racun tikus yang dijual ditoko dibuat seperti makanana yang disukai oleh tikus, banyak jenis racun tikus dengan cara kerja berbeda-beda,
Jenis racun tikus yang banyak peminatnya adalah racun tikus yang bisa menyebabkan tikus mati ditempat, sehingga bangkainya tidak menimbulkan masalah baru. namu kandungan kurang baik untuk tubuh kita maka anda bisa menggunakan altenatif lain yaitu dengan cara membuat racun tikus ampuh dengan bahan tradisional, untuk cara membuatnya sebagai berikut
Adonan Tepung Jagung
Cara membuat racun tikus ampuh bisa menggunakan bahan tradisonal seperti tepung jagung, meskipun racun tikus yang satu ini secara kandungannya tidak berbahaya seperti racun yang dijual di toko akan tetapi harus jauh dari jangkaun anak-anak atau hewan peliharaan, untuk cara membuatnya sebagai berikut
Bahan
- Tepung Jagung 1 gelas ukuran 200ml
- Gipsum 1 gelas 1 gelas ukuran 200ml
- Gula pasir 1/2 gelas ukuran 200ml
- Susu cair secukupnya
Cara pembuatannya
- Satukan 3 bahan utama yaitu tepung, Gipsum dan gula pasir
- Aduk 3 campuran tersebut hingga tercampur dengan baik
- Maka langkah selanjutnya silahkan untuk menambahkan susu cair secukupnya
- Campur susu cair dikit demi sedikit kemudian aduk hingga membentuk adonan yang tidak lembek
- Setelah adonan dirasa sudah pas maka selanjutnya silahkan dibagi adonan ke bagian kecil menyerupai bentuk bola
Cara Menerapkan Racun tikus Tepung Jagung
Karena cara kerja racun tikus yang dibuat ini adalah supaya si tikus memakannya maka yang anda harus meletakan racun tikus ini pada tempat sekirianya seirng didatangi oleh tikus, seperti dapur atau lubang yang sering digunakan jalur akses keluar masuknya tikus ke dalam rumah kita
Cara membuat racun tikus ampuh dengan Soda kue
Soda kue tentunya tidak sebahaya dengan racun tikus yang dijual pada toko, karena soda kue termasuk bahan kue yang masih memiliki izi distribusi karena tidak begitu membayakan tubuh manusia apabila dikonsumsi dalam takaran yang di anjurkan.
dengan soda kue maka bisa anda manfaatkan sebagai pembasmi tradisional sehingga keberadaa tikus dirumah tidak ada lagi, untuk cara membuat racun tikusnya sebagai berikut:
Bahan
- Soda kue 1/2 gelas 200ml
- Gula pasir 1/2 gelas 200ml
- Tepung Terigu 1 gelas 200ml
Cara pembuatannya
Untuk cara pembuataanya maka silahkan untuk mencampurkan ke tiga bahan tersebut, untuk hasil yang lebih baik maka disarankan untuk meggunakan blander uantuk mengaduknaya.
Karena racun tikus yang ini dalam bantuk serbuk maka dalam menggunakannya harus diletakan pada wadah kecil seperti mangkuk.
Silahkan untuk menyimpan atau meletakan racun tikus tersebut pada tempat yang sekirianya sering dilewati oleh tikus seperti di dapur dll.
Plaster paris dan Bubuk Kakao
cara membuat racun tikus ampuh adalah dengan plaster paris dan Bubuk kako, ke dua bahan ini tidak membahayakan kesehatan tubuh, karena pada era tertentu plaster paris atau gypsum ini pernah digunakan sebagai pertanian dan produksi makanan
sedangkan untuk kakao adalah bahan dasar coklat, tentunya coklat memiliki banyak manfaat bagi tubuh dalam konsumsi normal
Campuran Plaster paris dan Bubuk kakao yang harum akan menarik perhatian banyak tikus dan memakannya,
Cara kerjanya ketika tikus mulai melahap racun racikan dari bubuk kakao dan plaster paris maka plaster paris akan membut si tikus merasa haus maka akan mencari air
Pada saat serbuk plaster air yang dicampur air pada perut tikus maka akan bekerja sehingga akan membuat tikus mati.
Sehingga apabila menggunakan metode ini kemungkinanan tikus akan mati dekat dengan air, karena agar kita bisa lebih mudah menemukan bangkainya maka siapkan sekaligus air biasa dekat dengan serbuk racun racikan anda tersebut
Bahan
- Plaster paris 2 sendok
- Bubuk kakao 5 sendok makan
Cara pembuatannya
Silahkan untuk dicampur ke dua bahan tersebut secara merata, sehingga racun tersebut bisa bekerja secara maksimal, dalam takaran ke dua bahan tersebut di pastikan tidak mengguakan plaster paris yang terlalu banyak sehingga merubah aroma kakao-nya.
Cara tradisional Mengusir Tikus Dengan Bahan Alami
Cara membuat racun tikus ampuh merupakan solusi terbaik untuk mebasmi tikus yang mengganggu, meskipun banyak racun tikus yang bisa dibeli di toko akan tetapi kandungannya memang kurang baik bagi kesehatan tubuh.
Selain dengan menggunakan racun tikus racikan sendiri ada alterntif lain yang bisa anda gunakan untuk mengusir tikus dengan bahan dapur, untuk bahan yang bisa anda gunakan sebagai berikut:
Bawang Putih
Bawang putih meruapakan bumbu yang hampir tidak bisa ditinggalkan setiap masakan, meskipun sebagai bumbu dapur bawang putih juga bisa berperan penting untuk mengusir tikus, pasalnya bau yang dikeluarkan dari bawang putih akan mengganggu indra penciuman si tikus, oleh sebab itu bawang putih bisa kita gunakan sebagai pengusir tikus.
Bahan
- Bawang Putih
- Kain Kasa
Cara menggunakannya
- Iris Bawang Putih bisa berbentuk dadu
- Bungkus dengan kain kasa
- Simpan bungkusan terbut di tempat keluar masuknya tikus
- Selelu dilakukan pengecekan dan ganti bawng putih yang sudah kering
Cengkeh
Cengkeh adalah salah satu rempah-rempah yang bisa memimakat masakan apabila menggunakannya, banyak sekali kegunaan cengeh selain rempah rempah yaitu sebagai pengusir tikus, cengkeh yang sudah kering akan memberikan aroma yang menyengat dan tidak disukai oleh tikus
Bahan
- Cengkeh kereng secukupnya
- Kain Kasa
Cara menggunakannya
Metode untuk mengusi tikus dengan cengkeh memiliki langkah yang sama dengan menggunakan bawang, yaitu cengkeh yang kering dibungkus dengan kain kasa kemduian di simpan pada tempat dimana sering dilewati tikus atau lubang keluar masuknya tikus
Daun Mint
Daun Mint atau paper mint merupakan salah satu tumbuhan yang sudah banyak digunakan untuk kesehatan tubuh, akan tetapi aroma bau yang keluar dari daun ini sangat dibenci oleh tikus oleh sebab itu dengan daun papermint maka anda bisa mengusir tikus dari rumah, untuk cara pembuatannya
- Siapkan daun paper mint secukupnya
- Silahkan blander dengan air
- Masukan air yang sudah di balnder pada semrpotan
Cara menggunakan air papermin yaitu dengan menyemprotkannya pada tempat yang sering di datangani tikus, selain aman bagi kesehatan air papermin ini juga tidak berbaya bagi anak-anak dan hewan peliharaan
Kesimpulan
cara membuat racun tikus ampuh Merupakan alternatif yang baik bagi anda yang ingin menghindaari penggunaan bahan kimia yang sifatnya beracun. terlebih lagi obat tikus yang dijual di toko memiliki kandungan yang cukup bahaya bagi kesehatan, bagi anda yang mempunyai anak kecil atau hewan peliharaan harus extra hati hati sehinga apabila menggunakan racun tikus yang dibeli dari toko tersebut.
Alasan yang mendasar adalah membuat racun tikus sendiri ini sudah pasti aman tidak akan mengganggu kesehatan kita, akan tetapi tentunya meskipun racun tikus buatan sendiri ini terbuat dari bahan yang alami maka ada harus menjaganya dari jangakuan anak-anak
Meskpun racun adalah cara yang paling banyak digunakan untuk membasmi keberadaan tikus, anda juga bisa menggunakan cara lain untuk mengusir tikus dari rumah anda yaitu dengan bahan yanng bisa anda temukan di dapur seperti bawang , cengkeh dll.